Cara Reset HP Android Dalam Kondisi Mati
Reset biasanya dilakukan untuk mengatasi sejumlah permasalahan pada ponsel, misalkan untuk membuka pola kunci, membuat performa ponsel menjadi lebih bertenaga, atau untuk membersihkan ponsel dari file-file atau aplikasi yang dirasa menganggu kinerja ponsel.
Seperti halnya ponsel berbasis Symbian, factory reset pada smartphone Android juga dapat dilakukan secara mudah. Anda dapat melakukan factory reset pada hp Android Anda melalui menu Settings atau melalui tombol kombinasi. Jika Anda melakukan reset secara mudah, maka Anda bisa memilih opsi factory reset menggunakan tombol kombinasi.
Reset hp Android dengan cara menggunakan tombol kombinasi dapat Anda lakukan dalam kondisi hp off. Opsi ini juga akan mempermudah proses reset jika terdapat permasalahan tertentu pada smartphone Android Anda yang tidak memungkinkan Anda untuk masuk ke menu Settings. Nah, bagi Anda yang ingin me-reset hp Android milik Anda menggunakan tombol kombinasi, silakan simak panduannya seperti dijelaskan dibawah ini.
Selanjutnya smartphone Anda akan kembali seperti asalnya dimana pengaturannya masih dalam keadaan default (setelan pabrik).
Demikian info cara reset hp Android dalam kondisi hp mati, semoga artikel ini berguna bagi Anda, khususnya bagi Anda yang menggunakan smartphone Android.
Catatan:
Bergantung pada merk serta versi Android, cara reset Android diatas tidak berlaku untuk semua jenis smartphone Android. Namun, pada umumnya cara diatas bekerja pada sebagian besar perangkat Android.
Seperti halnya ponsel berbasis Symbian, factory reset pada smartphone Android juga dapat dilakukan secara mudah. Anda dapat melakukan factory reset pada hp Android Anda melalui menu Settings atau melalui tombol kombinasi. Jika Anda melakukan reset secara mudah, maka Anda bisa memilih opsi factory reset menggunakan tombol kombinasi.
Reset hp Android dengan cara menggunakan tombol kombinasi dapat Anda lakukan dalam kondisi hp off. Opsi ini juga akan mempermudah proses reset jika terdapat permasalahan tertentu pada smartphone Android Anda yang tidak memungkinkan Anda untuk masuk ke menu Settings. Nah, bagi Anda yang ingin me-reset hp Android milik Anda menggunakan tombol kombinasi, silakan simak panduannya seperti dijelaskan dibawah ini.
Cara Reset Android Tanpa Membuka HP
- Dalam keadaan smartphone sudah dimatikan, silakan tekan dan tahan tombol Home + Power + Volume Up (atau volume Down).
- Tahan hingga dilayar ponsel muncul sebuah menu. Apabila menu sudah dimunculkan, silakan lepas ketiga tombol tersebut lalu tekan tombol Volume Up untuk memilih menu Factory reset/Data wipe.
- Kemudian, silakan tekan tombol Power, dan tunggu hingga prosesnya selesai dan jika sudah selesai silakan tekan kembali tombol Volume Up lalu pilih System restart/Reboot.
Selanjutnya smartphone Anda akan kembali seperti asalnya dimana pengaturannya masih dalam keadaan default (setelan pabrik).
Demikian info cara reset hp Android dalam kondisi hp mati, semoga artikel ini berguna bagi Anda, khususnya bagi Anda yang menggunakan smartphone Android.
Catatan:
Bergantung pada merk serta versi Android, cara reset Android diatas tidak berlaku untuk semua jenis smartphone Android. Namun, pada umumnya cara diatas bekerja pada sebagian besar perangkat Android.