Cara Mengatasi Internet Indosat Tidak Stabil
Salah satu kendala yang sering mengganggu pengguna Indosat saat internetan adalah stabilitas koneksi yang seringkali bermasalah. Meski pada suatu waktu memiliki speed yang cukup bagus, namun seringkali koneksi internet Indosat berjalan dengan tidak stabil. Lebih parahnya lagi masalah stabilitas koneksi tersebut terkadang berlangsung dalam waktu yang cukup lama.
Melalui kartu perdana paket data, Indosat sejatinya menawarkan harga yang cukup ekonomis, sayangnya pengguna dibuat sangat tidak nyaman dengan tingkat kecepatan akses yang sangat lamban. Nah bagi Anda para pengguna kartu Indosat yang selama ini sering menjumpai koneksi internet Indosat lambat atau tidak stabil, berikut ini beberapa tips untuk mengatasinya.
1. Pastikan Smartphone Mendapat Signal 4G LTE
Pertama, perlu dipastikan bahwa smartphone Anda mampu menangkap signal 4G dengan baik. Seperti diketahui, untuk dapat menikmati internet cepat dan stabil diperlukan cakupan jaringan yang memadai. Jika pada titik tertentu signal sulit diapat atau naik-turun, beralilah ke titik lain yang memungkinkan ponsel untuk mendapatkan signal lebih maksimal.
2. Restart Smartphone Anda
Jika Anda mendapati koneksi menjadi lambat secara tiba-tiba sementara cuaca terlihat sedang baik-baik saja, silakan mencoba untuk restart ponsel Anda. Apabila tidak ada kendala lain, tidak menutup kemungkinan koneksi internet akan kembali normal setelah Anda melakukan restart sistem.
3. Setting Tipe Jaringan
Pastikan jaringan ponsel berada pada mode auto. Mode auto akan menyesuaikan tipe jaringan sesuai cover jaringan di wilayah Anda. Untuk melakukan setting jaringan di Android caranya adalah dengan mengakses short code *#*#4636#*#*. Selanjutnya silakan pilih Phone Information kemudian setelan jaringan.
4. Pilih Paket Internet Kuota
Bagi Anda yang mendaftar paket internet secara regular, perlu diketahui bahwa jenis paket internet yang ditawarkan Indosat memiliki tingkat kecepatan yang berbeda-beda. Umumnya paket internet Unlimited jauh lebih lambat dari paket kuota. Oleh karena itu, pilihan terbaik untuk mendapatkan speed yang lebih kenceng adalah paket internet jenis kuota.
5. Pastikan Pengaturan APN Sudah Benar
Jika terdapat kesalahan pada pengaturan APN, maka hal tersebut bisa menyebabkan koneksi internet bermasalah. Meskipun sudah mencoba berulang kali Anda tetap akan gagal terhubung ke jaringan.
Berikut cara mengecek APN di Smartphone Android:
Masuk ke menu Settings >> Pilih Mobile Networks >> Pilih APN
Apabila terdapat kesalahan pada pengaturan APN, silakan buat APN baru sesuai APN Indosat Ooredoo.
Melalui kartu perdana paket data, Indosat sejatinya menawarkan harga yang cukup ekonomis, sayangnya pengguna dibuat sangat tidak nyaman dengan tingkat kecepatan akses yang sangat lamban. Nah bagi Anda para pengguna kartu Indosat yang selama ini sering menjumpai koneksi internet Indosat lambat atau tidak stabil, berikut ini beberapa tips untuk mengatasinya.
Tips Mengatasi Internet Indosat Tidak Stabil
1. Pastikan Smartphone Mendapat Signal 4G LTE
Pertama, perlu dipastikan bahwa smartphone Anda mampu menangkap signal 4G dengan baik. Seperti diketahui, untuk dapat menikmati internet cepat dan stabil diperlukan cakupan jaringan yang memadai. Jika pada titik tertentu signal sulit diapat atau naik-turun, beralilah ke titik lain yang memungkinkan ponsel untuk mendapatkan signal lebih maksimal.
2. Restart Smartphone Anda
Jika Anda mendapati koneksi menjadi lambat secara tiba-tiba sementara cuaca terlihat sedang baik-baik saja, silakan mencoba untuk restart ponsel Anda. Apabila tidak ada kendala lain, tidak menutup kemungkinan koneksi internet akan kembali normal setelah Anda melakukan restart sistem.
3. Setting Tipe Jaringan
Pastikan jaringan ponsel berada pada mode auto. Mode auto akan menyesuaikan tipe jaringan sesuai cover jaringan di wilayah Anda. Untuk melakukan setting jaringan di Android caranya adalah dengan mengakses short code *#*#4636#*#*. Selanjutnya silakan pilih Phone Information kemudian setelan jaringan.
4. Pilih Paket Internet Kuota
Bagi Anda yang mendaftar paket internet secara regular, perlu diketahui bahwa jenis paket internet yang ditawarkan Indosat memiliki tingkat kecepatan yang berbeda-beda. Umumnya paket internet Unlimited jauh lebih lambat dari paket kuota. Oleh karena itu, pilihan terbaik untuk mendapatkan speed yang lebih kenceng adalah paket internet jenis kuota.
5. Pastikan Pengaturan APN Sudah Benar
Jika terdapat kesalahan pada pengaturan APN, maka hal tersebut bisa menyebabkan koneksi internet bermasalah. Meskipun sudah mencoba berulang kali Anda tetap akan gagal terhubung ke jaringan.
Ilustrasi - Internet Indosat Lambat |
Berikut cara mengecek APN di Smartphone Android:
Masuk ke menu Settings >> Pilih Mobile Networks >> Pilih APN
Apabila terdapat kesalahan pada pengaturan APN, silakan buat APN baru sesuai APN Indosat Ooredoo.